Kue ini juga salah satu kue yang udah terkenal di masyarakat Indonesia . Biasa disebut Roti Maryam,kalo saya nyebut nya Brota.. he he .
Bahan-bahan
Terigu 500 gram
kuning telur 3 butir
mentega dicairkan 1 ons
mentega dicairkan 1 ons
susu bubuk 3 sdm
air 1 gelas
garam secukupnya
mentega untuk olesan 1 ons
mentega untuk olesan 1 ons
bikin nya :
· Campur tepung terigu, garam, dan mentega cair hingga rata, tuangi air sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga kalis, bulatkan. Istirahatkan adonan selama 30 menit.
· Bagi adonan menjadi 10 bagian, bulatkan, sisihkan. Gilas setiap bulatan hingga tipis, olesi setiap permukaan adonan dengan mentega hingga rata, gulung memanjang.
· Gulung kedua ujung hingga kedua ujungnya bertemu di tengah. Naikkan salah satu gulungan hingga saling bertumpuk. Diamkan sebentar lalu gilas tipis.
· Panaskan wajan dadar, olesi mentega, panggang setiap adonan hingga kecokelatan sambil dibolak balik, angkat.
Tips : enak dimakan dengan madu dengan cara dicocol.atau juga dengan gula.
Tips : enak dimakan dengan madu dengan cara dicocol.atau juga dengan gula.
ato ngga kasih minyak sayur +- 1 sendok makan di adonan. hehe
BalasHapusMirip Paratha, roti tipis berlapis-lapis dari India.
BalasHapusKenapa anti menyebutnya Brota?